banner image

Resep Cumi Panggang Tomat




Cumi Cumi merupakan olahan seafood yang bisa di kreasikan menjadi olahan yang lezat.
Kali ini saya akan berbagi resep olah Cumi yaitu Cumi Panggang Tomat. 
Lebih lengkapnya simak penjelasannya di bawah ini:

Bahan Bahan
  • 500 gram cumi, potong kerat-kerat
  • 2 siung bawang putih, cincang
  • 2 buah tomat, cincang halus
  • 1 sendok teh gula pasir
  • 1 sendok teh garam
  • ½ sendok teh lada bubuk
  • 150 gram jamur merang, potong potong
  • 1 sendok makan minyak goreng

Cara membuat :

  • Cumi beri gula pasir, lada, garam, bawang putih, tomat, cabai merah, jamur merang, minyak. Aduk rata, diamkan 25 menit.
  • Tuang di mangkuk tahan panas, oven 160 derajat Celcius selama 30 menit kemudian angkat.
  • Dan hidangkan cumi panggang tomat panas panas.
Resep Cumi Panggang Tomat Resep Cumi Panggang Tomat Reviewed by Pengembara Ilmu on Desember 29, 2020 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.